July 17th, 201803134DewaSport.asia - Sergio Ramos sepertinya sudah melupakan kegagalan Spanyol di Piala Dunia 2018. Buktinya, kapten Real Madrid ini berlibur bersama kekasih seksi Pilar Rubio.
Langkah Spanyol di Piala Dunia harus terhenti di babak 16 besar. La Furia Roja dikalahkan tuan rumah Rusia 4-3 (1-1) lewat adu penalti.
Ramos berupaya untuk...
July 17th, 201803302DewaSport.asia - Legenda Machester United, Roy Keane mengungkapkan, tidak terkesan dengan upacara meriah penutupan Piala Dunia 2018, yang digelar sebelum final berlangsung.
Sebelum final antara Prancis melawan Kroasia dimulai, sejumlah artis dan musisi kelas dunia memeriahkan acara penutupan Piala Dunia 2018.
Bintang Hollywood...
July 17th, 201802748DewaSport.asia - Band beraliran punk asal Rusia, Pussy Riot membuat kehebohan di final Piala Dunia 2018 antara Prancis vs Kroasia di Luzhniki Stadium, Moskow, Minggu 15 Juli 2018. Mereka menerobos masuk lapangan saat permainan sedang berjalan.
Akibat ulah Pussy Riot, para pengaman stadion menjadi kalang kabut. Mereka berlarian...
July 17th, 201803409DewaSport.asia - Ada kisah unik yang muncul dalam perayaan gelar juara dunia Prancis. Ketika trofi Piala Dunia 2018 sudah diserahkan kepada tim, ada satu pemain yang malu-malu dan terkesan tak mau berfoto atau menciumnya.
Pemain tersebut adalah N'Golo Kante. Sudah sewajarnya bagi setiap pemain untuk berebut berfoto dengan trofi Piala...
July 17th, 201802919DewaSport.asia - Ayah Valentino Rossi, Graziano Rossi, angkat bicara perihal kehidupan asmara sang anak.
Valentino Rossi saat ini dikabarkan tengah menjalin kedekatan dengan seorang model Italia bernama Francesca Sofia Novello.
Bahkan perempuan 24 tahun itu sempat hadir menemani The Doctor pada tiga seri balap MotoGP 2018...
July 17th, 201802731DewaSport.asia - Kesedihan yang enggak terekam oleh media internasional tentang meninggal orang terdekat Valentino Rossi sebelum MotoGP Jerman (15/7/2018).
Ada orang terdekat Valentino Rossi meninggal sebelum balapan MotoGP Jerman.
Orang ini memang tidak punya hubungan darah dengan Valentino Rossi.
Tapi, orang inilah yang...
July 17th, 201802684DewaSport.asia - Senin, 16 Juli 2018, Johann Zarco merayakan ulang tahun ke-28 tahun.
Johann Zarco lahir di Cannes, Prancis, 16 Juli 1990.
Pembalap Monster Yamaha Tech3 tersebut mengawali karier balapan MotoGP pada tahun 2017.
Johann Zarco meraih podium pertama kali pada tahun 2017.
Kala itu ia berhasil naik podium...
July 17th, 201802635DewaSport.asia - Pembalap Movistar Yamaha, Valentino Rossi, menyatakan keberhasilannya menduduki peringkat kedua pada MotoGP Jerman, Minggu (15/7/2018), tak lepas dari andil Jonas Folger. Rossi mengaku mempelajari trik mantan pembalap Yamaha Tech 3 tersebut ketika naik podium kedua di Sirkuit Sachsenring pada musim lalu.
Pada...
July 17th, 201802690DewaSport.asia - Beyonce dan Jay-Z turut turut merayakan keberhasilan Timnas Prancis menjuarai Piala Dunia 2018. Selain memberi selamat, pasangan tenar ini mengenakan jersey Les Bleus lengkap dengan dua bintang sebagai tanda juara.
Momen spesial ini hadir saat keduanya menggelar konser di Parc des Princes dalam rangkaian tur On...
July 17th, 201802890DewaSport.asia - Piala Dunia 2018 sudah berakhir. Prancis menjadi juara untuk kali kedua sepanjang sejarah.
Beberapa nama baru memperkenalkan diri pada Piala Dunia kali ini. Salah satunya adalah Kylian Mbappe.
Baru berusia 19 tahun, pemain Timnas Prancis tersebut mengikuti jejak Pele dan memiliki masa depan...
July 16th, 201803289DewaSport.asia - Panitia FIFA World Cup benar-benar menepati janjinya untuk memutar lagu EXO yang berjudul 'Power' di ajang final Piala Dunia, 15 Juli 2018, di Luzhniki Stadium, Rusia.
dari akun Instagram w.2wordls, tertangkap suasana menjelang final Piala Dunia malam ini, pukul 22.00 WIB. Pemandangan visual memperlihatkan...
July 16th, 201803033DewaSport.asia - Gempita laga puncak Piala Dunia 2018 bergema dari Luzhniki Stadium, Minggu malam WIB 15 Juli 2018. Partai akbar mempertemukan Prancis dan Kroasia ini dibuka meriah dan atraktif.
Yang cukup menarik perhatian adalah munculnya sejumlah bintang top dunia yang turut memeriahkan suasana upacara penutupan Piala Dunia 2018...
July 16th, 201802697DewaSport.asia - Sebelum resmi bergabung dengan Juventus, Cristiano Ronaldo nyaris merapat ke Napoli. Hal tersebut diungkapkan langsung oleh Presiden I Partenopei, Aurelio De Laurentiis. Jadi, Juventus sebenarnya hanya klub Italia pilihan 2 CR7.
Ronaldo memutuskan pergi dari Real Madrid dan melanjutkan karier bersama Juventus di Serie...
July 16th, 201803069DewaSport.asia - Arema FC resmi memperkenalkan rekrutan asing terbarunya, Makan Konate. Eks Sriwijaya FC itu diperkenalkan pada jeda pertandingan kontra PS Tira pada Minggu 15 Juli 2018, dengan memutari stadion menyapa Aremania yang hadir.
Makan Konate menjadi rekrutan ketiga Arema FC pada jendela transfer Liga 1. Konate pun...
July 16th, 201802662DewaSport.asia - Prestasi Lalu Muhammad Zohri rupanya terdengar sampai jauh, euforia keberhasilan itu menggema hingga ke bumi Gaza, Palestina.
Lalu Muhammad Zohri, pemuda 18 tahun asal Lombok, NTB berhasil membuat haru seluruh rakyat Indonesia.
Di usianya yang masih belia, Zohri berhasil mengharumkan nama Indonesia di kancah...
July 16th, 201802639DewaSport.asia - Ganda putri Indonesia, Gerysia Polii/Apriyani Rahayu sukses menyumbang gelar kedua di Thailand Open 2018, Minggu (15/7/2018).
Berlangsung di Nimibutr Stadium, Thailand, Greysia/Apriyani sukses menaklukan wakil Jepang, Misaki Matsumoto/Ayaka Takahashi.
Greysia/Apriyani mengalahkan Misaki/Ayaka Straight game dengan...
July 16th, 201802711DewaSport.asia - Lewis Hamilton menyaksikan turnamen tenis Wimbledon 2018 untuk memberikan dukungan kepada Serena William pada Sabtu (14/7/2018).
Hal itu ditunjukkan Lewis Hamilton melalui unggahannya di instagram, Minggu (15/7/2018).
"Bukan hasil yang kamu inginkan @serenawilliams tapi kami sangat bangga denganmu. Kamu...
July 16th, 201803074DewaSport.asia - Perhelatan Piala Dunia 2018 telah berakhir. Timnas Prancis berhasil merengkuh trofi juara setelah mengalahkan Kroasia dalam laga final, di Luzhniki Stadium, Minggu (15/7/2018) malam WIB.
Prancis mendapat perlawanan sengit dari Kroasia. Berdasarkan statistik di situs resmi FIFA, Les Blues hanya mencatatkan 39...
July 16th, 201802957DewaSport.asia - Polisi masih menahan empat penyusup pada pertandingan final Piala Dunia 2018 antara timnas Prancis dan Kroasia di Stadion Luzhniki, Moskow, Rusia, Minggu (15/7/2018) malam WIB.
Kepada Reuters, salah satu penyusup di laga final Piala Dunia itu mengaku bernama Olga Kurachyova. Dia mengaku sebagai anggota Pussy...