July 14th, 201802940DewaSport.asia - Ada salah satu kebiasaan para pemain sepakbola yang kerap mengundang pertanyaan dari fans. Yaitu kebiasaan mereka memuntahkan air minum saat laga terhenti sejenak.
Pemandangan ini kerap terlihat di laga yang berlangsung ketat seperti di Piala Dunia 2018. Bagaimana para pemain sering melakukan hal seperti...
July 14th, 201803011DewaSport.asia - Hingga kini, tak ada yang menyangka jika Jerman harus tersingkir di fase grup. Penampilan Der Panzer sangat mengecewakan sampai kalah oleh Korea Selatan.
Kekalahan ini jelas mencoreng publik Jerman. Bagaimana tidak, Der Panzer tak pernah lagi tersingkir di fase grup sejak 1938.
Usut punya usut, ternyata biang...
July 14th, 201802901DewaSport.asia - Lamborghini pernah berkiprah di balap Formula 1 dari 1989 sampai 1993, setelah “terkubur” 26 tahun, di tahun 2018 ini mesin F1 mereka dibangkitkan kembali.
Pabrikan mobil sport mewah asal Italia ini menyuplai mesin untuk beberapa tim di balap F1.
Momen terbaiknya bersama mobil Larrousse-Lola LC90, membawa...
July 14th, 201802617DewaSport.asia - Juara dunia F1 tahun 1997 Jacques Villeneuve menyebut Williams sebagai tim “mati”, setelah melihat performanya akhir-akhir ini.
Setelah 10 seri balap F1 musim 2018 berlalu, tim Williams baru mengoleksi 4 point lewat Lance Stroll yang finish urutan 8 di Azerbaijan.
Sementara itu rekan setimnya Sergey...
July 14th, 201802677DewaSport.asia - Setelah Dani Pedrosa mengumumkan bahwa dirinya akan pensiun dari MotoGP, para pembalap mendapat kesempatan memberi komentarnya.
Hal itu disampaikan dalam konferensi pers MotoGP Jerman 2018 di Sachsenring.
"Dani adalah satu dari pembalap penting di MotoGP," kata Marc Marquez seperti dikutip GridOto.com dari...
July 14th, 201802908DewaSport.asia - Timnas Prancis melaju ke babak final Piala Dunia 2018 setelah menaklukkan Belgia 1-0 di babak semifinal. Skuat asuhan Didier Deschamps itu bakal berhadapan dengan Kroasia yang sukses mengalahkan Inggris.
Sengitnya persaingan di Piala Dunia membuat fans berjanji melakukan sesuatu hal jika tim jagoan menang. Hal itu...
July 14th, 201802783DewaSport.asia - Muncul lagi binatang peramal di Piala Dunia 2018. Bukan dari negara lain, tapi ini di Indonesia.
Seekor unta koleksi Taman Satwa Taru Jurug, Solo, menjadi peramalnya. Unta yang bernama Salsa tersebut diumpankan seikat wortel yang ditempel di dua replika bendera finalis Piala Dunia, Prancis dan Kroasia.
Ketika...
July 14th, 201802693DewaSport.asia - Drama kepindahan Cristiano Ronaldo ke Juventus belum berakhir. Masuknya pemain berjuluk CR7 itu ke skuat asuhan Massimiliano Allegri membuat salah satu pemain harus mengalah.
Ya, dia adalah Juan Cuadrado. Gelandang asal Kolombia itu harus merelakan nomor punggung yang dia kenakan diambil oleh Ronaldo. Bahan,...
July 14th, 201803107DewaSport.asia - Di awal, sulit bagi kita memprediksi Kroasia bakal tampil di final Piala Dunia 2018. Namun, kenyataan berkata lain, tim asuhan Zlatko Ladic itu melaju ke partai puncak.
Skuat Kroasia sesungguhnya berisi pemain- pemain top Eropa. Namun, tim berjulukan Vatreni ini dianggap tidak memiliki mental juara saat berkiprah...
July 14th, 201802863DewaSport.asia - Real Madrid mengambil keputusan berani dengan melepas Cristiano Ronaldoke Juventus di bursa transfer musim panas ini. Ronaldo pun akhiri masa bakti sembilan tahun di Real Madrid usai Piala Dunia 2018.
Juventus harus mengeluarkan dana sebesar 105 juta euro untuk mendapatkan Ronaldo. Sang pemain diikat dengan kontrak...
July 13th, 201802798DewaSport.asia - Bek timnas Inggris, Kieran Trippier, turut buka suara setelah kekalahan timnas Inggris di babak semifinal Piala Dunia 2018.
Timnas Inggris harus angkat koper dari pesta sepak bola terakbar Piala Dunia 2018 di Rusia.
Bermain di Stadion Luzhniki, tim besutan Gareth Southgate harus mengaku kalah 1-2 dari...
July 13th, 201802987DewaSport.asia - Timnas U-19 Indonesia harus mengubur mimpi untuk melaju ke final Piala AFF U-19, karena tumbang 2-3 dari timnas U-19 Malaysia lewat adu penalti setelah sebelumnya hanya berakhir imbang 1-1 pada waktu normal.
Laga yang dihelat di Stadion Gelora Delta, Sidoarjo, Jawa Timur, Kamis (12/7/2018), harus diwarnai...
July 13th, 201802616DewaSport.asia - Juara dunia F1 empat kali Lewis Hamilton salah satu pendukung timnas Inggris di Piala Dunia 2018 Rusia, ini komentarnya setelah Inggris tersingkir.
Langkah Inggris di Piala Dunia 2018 terhenti setelah dikalahkan Kroasia dengan skor 2-1 di semifinal, Kamis dini hari (12/7/2018) WIB.
Ini membuat kecewa...
July 13th, 201802566DewaSport.asia - Baru 10 ronde berlalu dari 21 seri balap F1 musim 2018, mesin mobil Ferrari dianggap menjadi patokan oleh tim pesaingnya.
Ferrari dan pembalapnya Sebastian Vettel kini memimpin klasemen sementara kejuaraan konstruktor dan pembalap.
Bos tim Red Bull Christian Horner percaya bahwa power...
July 13th, 201802580DewaSport.asia - VR46 Academy secara perlahan telah memunculkan beberapa talenta muda di ajang balap MotoGP.
Prestasi VR46 Academy juga membuat banyak pihak kagum, bahkan juga banjir pujian.
Tapi, mantan pembalap Ducati dan Honda, Casey Stoner, ternyata tidak sepakat dengan cara Valentino Rossi, selaku pemilik VR46...
July 13th, 201803208DewaSport.asia -
Euforia semifinal Piala Dunia 2018 bukan hanya dirasakan fans negara peserta, tapi juga pencinta sepakbola Indonesia. Salah satu yang ikut meramaikan event ini adalah penyanyi dangdut Indonesia, Via Vallen.
Pada laga semifinal antara Timnas Inggris kontra Kroasia, pelantun lagu berjudul Sayang itu hadir langsung di...
July 13th, 201803122DewaSport.asia - Persaingan di arena Piala Dunia 2018 bukan hanya soal tim pemenang di lapangan hijau. Sisi bisnis seputar perhelatan pesta sepakbola sejagat itu turut jadi sorotan.
Salah satu perhatian pun tertuju tentang rivalitas dua brand apparel ternama di dunia, Adidas dan Nike. Dua merek perlengkapan olahraga paling populer...
July 13th, 201803396DewaSport.asia - Kemenangan Kroasia 2-1 atas Inggris di babak semifinal Piala Dunia 2018, Kamis dini hari WIB, 12 Juli 2018, jadi momen yang paling populer di dunia maya. Sejumlah konten dan postingan di jejaring sosial mendadak didominasi perbincangan hasil buruk skuat The Three Lions.
Deretan kreasi meme kocak pun bermunculan...
July 13th, 201803144DewaSport.asia - Sejarah berhasil diciptakan Kroasia di Piala Dunia 2018. Untuk kali pertama, negara seluas 56.594 km2 ini melangkah ke final turnamen paling akbar sejagat tersebut.
Kroasia melaju ke final usai menekuk Inggris 2-1 di Luzhniki Stadium, Kamis dini hari WIB, 12 Juli 2018. Prestasi ini tentu saja dirayakan oleh seluruh...