May 20th, 202201807
DewaSport.asia - Timnas Free Fire Indonesia raih emas dan perak di SEA Games 2021. Garena Indonesia, selaku publisher, memberikan apresiasi finansial kepada para atlet kebanggaan Tanah Air."Dengan meraih medali emas dan perak, kedua tim berhasil membuktikan bahwa para atlet esports di Indonesia, penuh dengan potensi dan bisa...
April 28th, 202201741
DewaSport.asia - Mobile Premier League (MPL), aplikasi mobile esports terbesar di Asia Tenggara, mengumumkan sedang mengadakan turnamen menarik dengan hadiah yang fantastis. Angkanya pun tak main-main, hingga miliaran rupiah.
Diadakan di Bulan April
"Kami ingin memberdayakan para pengguna MPL, yang ingin memainkan game secara...
April 14th, 202201692
DewaSport.asia - Pelatnas Timnas Esports sudah memasuki tahap kedua pekan ini. Ini jadi persiapan final sebelum berangkat ke SEA Games 2021.Pemusatan latihan tersebut sudah dilakukan sejak 1 hingga 10 Maret kemarin yang merupakan tahap pertama. Untuk tahap kedua awalnya diadakan di Highgrounds, PIK, Jakarta, sedari 28 Maret hingga 10...
November 18th, 202101828
DewaSport.asia - Semenjak situasi pandemi Covid-19 berangsur turun di tahun 2021, pemerintah pusat dan daerah mulai menggalahkan kembali roda ekonomi salah satunya dengan membuka pariwisata. Agar pelancong domestik dan luar negeri tertarik, dibuatlah event-event besar di lokasi wisata seperti Bali dan Papua.
Pariwisatawan Meningkat...
November 9th, 202101897
DewaSport.asia - Jalannya Final Regional Bali, NTT & NTB Piala Presiden Esports 2021 dipenuhi dengan sengitnya persaingan dari tiap cabang. Setelah melangsungkan fase kualifikasi yang melelahkan, akhirnya empat tim terbaik telah melanggengkan langkahnya menuju Main Event.
Dari cabang eFootball PES 2021, Rommy Hadiwidjaya berhasil...