April 8th, 202201559
DewaSport.asia - BIODATA dan agama Jonatan Christie akan dikupas Okezone. Nama Jonatan Christie melejit sejak merebut medali emas Asian Games 2018 untuk sektor tunggal putra. Dia pun merupakan penentu keberhasilan Indonesia juara Piala Thomas 2020.
Beragama Katolik
Jonatan lahir di Jakarta, 15 September 1997. Untuk agama, Jonatan...
April 6th, 202201495
DewaSport.asia - Legenda bulu tangkis Malaysia, Lee Chong Wei kini berniat untuk menjadi pelatih. Menariknya, negara yang bakal mendapatkan jasa melatihnya bukanlah Malaysia, melainkan Singapura.
Sebagai salah satu mantan pebulu tangkis berbakat, pengetahuan Lee di bidang bulu tangkis begitu banyak. Tentu amat disayangkan jika dia...
April 6th, 202201596
DewaSport.asia - Tunggal putra andalan Indonesia, Jonatan Christie berhasil mengalahkan wakil Malaysia, Soong Joo Ven di babak 32 besar Korea Open 2022. Berkat kemenangan dua gim lanngsung denga skor 21-13 dan 21-18, Jonatan lantas berhak lanjut ke babak 16 besar.
Bermain Apik Sejak Awal
Bermain di Palma Indoor Stadium, Rabu...
April 6th, 202201525
DewaSport.asia - BIODATA dan agama tunggal putra terbaik asal China, Chen Long akan dibahas pada artikel ini. Siapa yang tidak mengenal Chen Long? Ya, Chen Long merupakan salah satu pebulu tangkis senior terbaik dari China, selain Lin Dan yang langganan jadi juara di kancah internasional.
Banyak Prestasu Yang...
April 6th, 202201641
DewaSport.asia - BIODATA dan agama Viktor Axelsen akan dibahas Okezone. Viktor Axelsen adalah pebulu tangkis tunggal putra asal Denmark yang kariernya meroket dalam beberapa tahun terakhir ini. Puncaknya, dia meraih medali emas Olimpiade Tokyo 2022.
Kerja Keras
Pebulu tangkis dengan nama lengkap Viktor Axelsen terys ini, harus...
April 6th, 202201513
DewaSport.asia - Tunggal putra Indonesia, Shesar Hire Rushtavito, memenangkan pada babak 32 besar Korea Open 2022. Uniknya, Vito -sapaan akrab Shesar- ditemani oleh kompatriotnya, Jonatan Christie, yang mendadak menjadi pelatih.
Kalahkan Wakil Thailand
Sebagaimana diketahui, Vito bertarung melawan wakil Thailand, Sitthikom...
April 5th, 202201362
DewaSport.asia - KABAR mengejutkan datang dari Korea Open 2022. Ganda putra Indonesia, Bagas Maulana/Muhammad Shohibul Fikri berhasil lolos ke babak 16 besar usai dinyatakan menang WO atas pasangan Korea Selatan, Ko Sung Hyun/Shin Baek Cheol.
Walkover
Bagas/Fikri dijadwalkan menghadapi Ko/Shin di babak 32 besar Korea Open 2022...
April 5th, 202201464
DewaSport.asia - HASIL Korea Open 2022 nomor tunggal putra sudah diketahui pada Selasa (5/4/2022) pagi WIB. Salah satu waki Indonesia lainnya Shesar Hiren Rhustavito berhasil menyabet kemenangan di babak pertama Korea Open 2022.
Menang Lewat 3 Gim
Dirinya menundukkan wakil Thailand dengan kerja keras melalui tiga gim. Shesar...
April 2nd, 202201480
DewaSport.asia - Pebulu tangkis ganda putra Indonesia, Fajar Alfian, yakin Indonesia dapat mempertahankan gelar di Piala Thomas 2022. Keyakinan Fajar tetap tinggi meski Indonesia bersua lawan-lawan kuat di Grup A.
Indonesia Masuk Grup Neraka
Sebagaimana diketahui, turnamen ini akan berlangsung di Bangkok, Thailand, pada 8 - 15 Mei...
April 2nd, 202201431
DewaSport.asia - Hasil drawing Piala Thomas 2022 telah diketahui. Sebagai juara bertahan, Tim Bulu Tangkis Putra Indonesia tergabung di Grup A dengan tim-tim kuat.
Sekadar informsai, drawing dilakukan pada Jumat (1/4/2022), siang WIB. Rencananya, turnamen itu akan berlangsung di Bangkok, Thailand, pada 8-15 Mei...
March 31st, 202201487
DewaSport.asia - 5 legenda pebulu tangkis Indonesia yang paling ditakuti dunia menarik diulas. Sebab, kehadiran para pebulu tangkis ini membuat dunia bulu tangkis Indonesia makin dipandang oleh dunia.
Ya, bulu tangkis memang menjadi salah satu cabang olahraga andalan Indonesia untuk mendulang prestasi di kancah dunia. Kini, sejumlah...
March 31st, 202201554
DewaSport.asia - Marcus Fernaldi Gideon jalani operasi pada kedua pergelangan kakinya. Akibatnya, ganda putra andalan Indonesia, Marcus/Kevin Sanjaya Sukamuljo, absen pada dua turnamen mendatang.
Korea Open 2022 dan Kejuaraan Asia 2022 adalah turnamen yang akan dilewatkan The Minions. Korea Open 2022 akan berlangsung pada 5-10 April...
March 29th, 202201493
DewaSport.asia - Indonesia secara mengejutkan menarik semua pasangan ganda putri yang akan tampil di Orleans Masters 2022 yang akan berlangsung pada pekan ini. Menurut pemaparan pelatih ganda putri, Eng Hian, ada dua alasan mengapa Indonesia pada akhirnya menarik delapan ganda putri dari Orlean Masters 2022 tersebut.
Proses...
March 29th, 202201473
DewaSport.asia - Ganda putra Indonesia, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto, juara Swiss Open 2022. Pencapaian itu amat disyukuri oleh Fajar yang mengungkapkannya melalui instagram, @fajaralfian95.
Fajri juara usai mengalahkan pasangan Malaysia, Goh Sze Fei/Nur Izzuddin. Tanding di St. Jakobshalle, Basel, Swiss, Minggu 27 Maret 2022,...
March 29th, 202201463
DewaSport.asia - HASIL lengkap final Swiss Open 2022 bisa dibaca pada artikel ini. Seperti diketahui, gelaran Swiss Open 2022 sudah berakhir pada Minggu 27 Maret 2022 malam WIB. Sebanyak lima pertandingan final tersaji di St. Jakobshalle, Basel, Swiss.
Final Swiss Open, Wakil Indonesia Ada 2
Dari tiga partai final, dua di...
March 26th, 202201993
DewaSport.asia - Ganda campuran Indonesia, Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati, sukses menembus babak semifinal Swiss Open 2022. Rehan/Lisa pun mengaku sempa terbebani karena menjadi satu-satunya wakil Indonesia di sektor ganda campuran sejak babak perempatfinal.
Kalahkan Unggulan ke 5
Sebelum berhasil melaju ke babak...
March 26th, 202201690
DewaSport.asia - JADWAL wakil Indonesia di semifinal Swiss Open 2022 sudah diketahui. Ada lima wakil tersisa yang siap berjuang melangkah ke babak final, di antaranya adalah sang tunggal putra andalan Indonesia, Anthony Sinisuka Ginting. Laga semifinal Swiss Open 2022 sendiri akan ditayangkan live di iNewsTV mulai pukul 20.00 WIB.
5...
March 23rd, 202201520
DewaSport.asia - Indonesia terpaksa harus menarik satu-satunya wakil dari sektor tunggal putri pada ajang Swiss Open 2022. Wakil tersebut adalah Gregoria Mariska Tunjung yang dipastikan absen lantaran positif terpapar virus Covid-19.
Tidak Enak Badan Semenjak di All England
Sebagaimana diketahui, Swiss Open 2022 akan bergulir per...
March 23rd, 202201370
DewaSport.asia - Tunggal putra Denmark, Viktor Axelsen, juaraI All England 2022. Gelar juara didapatkannya usai mengalahkan wakil India, Lakshya Sen.
Unggul Sejak Gim Pertama
Tanding di Utilita Arena, Birmingham, Minggu 20 Maret 2022, malam WIB, Axelsen menunjukkan dominasinya sejak gim pertama. Dia tak memberi ampun Sen dengan...
March 23rd, 202201374
DewaSport.asia - REKOR luar biasa dicatatkan ganda putra masa depan Indonesia, Bagas Maulana/Muhammad Shohibul Fikri. Berstatus sebagai debutan di All England 2022, ganda putra peringkat 28 dunia itu langsung keluar sebagai juara!
Di Final Kalahkan Senior Hendra/Ahsan
Di final All England 2022, Bagas/Fikri mengalahkan sang senior,...